PENGARUH MENONTON ACARA TELEVISI TERHADAP PERKEMBANGAN BAHASA DAN SOSIAL EMOSIONAL PADA ANAK USIA 3-5 TAHUN
Studi Di TK AISYIAH Kamal, Kecamatan Kamal-Kabupaten Bangkalan
Abstract
*) Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan (STIKES) Ngudia Husada Madura
Correspondence : Enggal Sari Maduratna Jl. R.E. Martadinata Bangkalan, Indonesia.
LATAR BELAKANG
Perkembangan bahasa merupakan indikator seluruh perkembangan anak. Kemampuan berbahasa sensitif terhadap keterlambatan sebab melibatkan pada kemampuan kognisi, sensori, psikologis, emosi, dan lingkungan disekitar anak. Sedangkan perkembangan sosial emosional anak ditandai dengan kematangan dalam
hubungan sosial, atau proses belajar untuk pennyesuaian diri terhadap norma kelompok, moral dan tradisi dengan saling berkomunikasi dan bekerja sama. (Susanto,2011) Usia 3-5 tahun, anak mulai memasuki masa prasekolah. Masa ini ditandai dengan masa peka terhadap segala stimulasi yang diterimanya melalui pancaindra. Idealnya anak usia 3-5 tahun dapat menyatakan 1500-2100 kata, mengulang cerita
P E N E L I T I A N I L M I A H
ABSTRACT
Language is the result of word-processing has expanded, while social emotional maturity is the achievement of children in their social relations . From the preliminary study of 10 children acquired 6 children (60%) have not been able to perform the duties of language development , such as has not been able to repeat the simple story and has not been able to communicate well . While 7 children (70%) do not have the confidence and self-sufficiency as well as interaction with peers are lacking. This study was to analyze the effect of watching television on the social and emotional development of language in children aged 3 -5 years The design of this study is Analytical Correlation with Cross Sectional approach . Independent variable is Watching television shows and the dependent variable is the development of language and social emotional. The population is 26 children with Proportional Stratified Random Sampling technique obtained a sample of 20 children. The collection tool is using questionnaires and KPSP. Univariate and bivariate analysis are using frequency distribution and statistical test Spearman Rank. Spearman Rank test results, showing that there is influence of watching television for language development of children aged 3-5 (ρ value = 0.001), there is influence of watching television for social emotional development of children aged 4-6 years (ρ value = 0.001) and almost half of children aged 3-5 watch television in weight category about of 45% . The results of this study can be used as inputs for parents that television viewing patterns can affect a child's development. With the result that parental supervision while watching television is needed to minimize the negative effects that may occur by limiting the time children watch television ≤ 2 hours per day
References
Hansyafaat. 2010. Pengaruh Televisi Pada Perkembangan Komunikasi Anak Di Tk Tri Siwi Sendangmulyo, Semarang. Skripsi
Hernawati, Riza dan Maya Amalia O. 2011. Televisi Dalam Kehidupan Anak. Bandung : Fakultas Komunikasi Universitas Islam Bandung
Malikhah. 2013. Kolerasi Pengaruh Tayangan Televisi Terhadap Perkembangan Perilaku Negatif Anak Usia
Dini. Semarang: Universitas Negeri Semarang
Meggit, Carolyn.2013.Memahami Perkembangan Anak. Jakarta : Permata Putri Media
Nursalam, 2008. Konsep dan Penerapan Metodologi Penelitian Ilmu Keperawatan. Jakarta : Salemba Medika
Pramandiansyah,Yudhi. 2014. Pengaruh Televisi Terhadap Pembentukan Perilaku Kekerasan. Jakarta : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia
Santrock, John W. 2011. Masa Perkembangan Anak Children. Jakarta : Salemba Humanika
Saputra, Ilman dan Alzena Masykouri. 2011. Membangun Sosial Emosional Anak Usia 4-6 Tahun. Jakarta: Kementrian Pendidikan Nasional
Soetjiningsih,Christiana Hari. 2012. Perkembangan Anak Sejak Pembuahan Sampai Dengan Kanak-Kanak Akhir. Jakarta : Prenada Media
Surbakti, EB. 2008. Awas Tayangan Televisi, Tayangan Misteri dan Kekerasan Mengancam Anak Anda. Jakarta: Elex Media Komputindo
Susanto, Ahmad. 2011. Perkembangan Anak Usia Dini Pengantar Dalam
52
Berbagai Aspeknya. Jakarta : Kencana
Tarigan, Terapul dkk. 2007. Pola Menonton Televisi Dan Pengaruhnya Terhadap Anak. Medan : FK Universitas Sumatra Utara
Yusuf,Syamsu. 2012. Psikologi Perkembangan Anak Dan Remaja. Bandung : PT Remaja Rosdakarya
Wiyani, Novan Ardi.2014. Mengelola & Mengembangkan Kecerdasan Sosial & Emosional Anak Usia Dini. Yogyakarta: Ar-Ruzz Media