EFEKTIVITAS ENDORPHINE MASSAGE PADA IBU POST PARTUM TERHADAP JUMLAH PENGELUARAN DARAH PADA KALA IV DI PMB WOLITA M. SAWONG, AMD.KEB. SURABAYA

  • Shinta Nur Rochmayanti Fakultas Ilmu Kesehatan, D-III Kebidanan, Universitas Dr. Soetomo Surabaya, Indonesia
Keywords: endhorphine massage, kala IV, pengeluaran darah

Abstract

Perdarahan merupakan penyebab kematian ibu bersalin yang memberikan kontribusi paling besar terhadap seluruh penyebab kematian ibu melahirkan di Indonesia. Perdarahan pasca persalinan merupakan penyebab utama kematian ibu di Indonesia. Tujuan: Penelitian ini untuk mengetahui efektivitas endorphine massage pada ibu post partum terhadap jumlah pengeluaran darah pada kala IV.

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas endorphine massage pada ibu post partum terhadap jumlah pengeluaran darah pada kala IV. Tempat penelitian dilaksanakan di PMB Wolita M. Sawong, Amd.Keb. Surabaya kemudian diberikan perlakuan 3 kali selama 2-3 menit selama kala IV. Penelitian menggunakan pendekatan Quasi eksperimental dengan desain two group only post-test. Pengambilan data dilakukan dari bulan juni-juli 2019. Hasil sampel pada penelitian ini adalah 20 orang.

 Data yang diperoleh berdistribusi tidak normal, uji statistic menggunakan Chi square test didapatkan nilai p: 0,000, maka H0 ditolak dan Ha diterima dikarenakan endorphine massage dapat memberikan relaksasi dan menormalkan denyut jantung pada ibu post partum. Kesimpulan: Ada efektifitas endorphine massage pada ibu post partum terhadap jumlah pengeluaran darah pada kala IV di PMB Wolita M. Sawong, Amd.Keb.

References

Ambrawati, Eni. (2015). Asuhan Kebidanan Nifas. Yogyakarta: Mitra Cendikia Press.
Combic dan Wong. (2015). Definisi Persalinan. PUSTAKA BARU PRESS
Marmi. (2016). Nyeri Persalinan, Yogyakarta: Pustaka Rihanna.
Desmawanti . (2008). Massage Rolling . Jakarta: TIM.
Domingas .(2019). Buku Register Surabaya dari http://repository.maranatha.edu/ 12546/9/1110070_Journal
Eli kosasih. (2015). Nyeri Persalinan ,Yogyakarta : Mitra Cendikia Pres
Fairus, Martini. (2015). Fisiologi Kebidanan (Untuk Mahasiswa Kebidanan). Yogyakarta: Pustaka Rihanna
Hasil RISKESDAS, (2018). Kementerian Kesehatan Badan Penelitian Dan Pengembangan Kesehatan. dari http://www.depkes.go.id/resources/download/infoterkini/materi _rakorpop_2018/Hasil%20Riskesdas%202018.pdf
Heriyanto, Bambang. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif Teori dan Aplikasi. CV. Perwira Media Nusantara Surabaya Lowdermilk,perry cashion 2013, massage counter pressure Yogyakarta: Pustaka Rihanna
Yuliatun. (2008). Massage Counter Pressure. Jakarta Salemba: Madika.
Potter dan Perry. (2015). Nyeri Persalinan.Yogyakarta : Mitra Cendikia Pres
Prawirohardjo, Sarwono. (2008). Ilmu Kebidanan. Jakarta: Bina Pustaka
Profil Kesehatan, (2017). Data Dan Informasi Profil Kesehatan Indonesia. dari http://www.depkes.go.id/ resources/download/pusdatin/profil-kesehatan-indonesia/Profil-Kesehatan Indonesia-tahun-2017.pdf
Sarwono Prawirohardjo Prinarsia, (2010). Rolling Massage. Jakarta: TIM
Wiknjosastro, (2012). Definisi Persalinan . Jakarta: TIM
Published
2022-07-29
Section
Articles